Cara Pasang Daftar Isi Ajaib Di Blogspot

Diposting oleh Bang Momon on 18 April 2012


Cara Pasang Daftar Isi Blogspt - Untuk memasang daftar isi atau sitemap ini tidaklah sulit. Cuma ada beberapa langkah yang harus diikuti setelah itu, tarrraaa.... daftar isi pun telah jadi. Sekarang kita bahas materinya. :)

1. Pertama-tama login dulu ke akun Blogspot kalian. Sudah?
2. Setelah itu pilih "Desgin" lalu "Page Elements". Kalian akan sampai di halaman untuk menambah page elements atau widget kalian.
3. Lalu tambahkan "HTML/Javascript", setelah muncul halaman baru. Sekarang kalian tinggal pasang kodenya
4. Copy paste kode dibawah ini kedalam kotak HTML/Javascript tadi
<div style="width: 100%; height: 300px; overflow: auto;">
<script style="text/javascript" src="http://bloekoetoek-blogonol.googlecode.com/files/blogonol-daftarisi.js"></script>
<script src="http://caranol.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script></div>
5. Dan yang terakhir klik "Save". Sekarang selesai,

Tapi untuk catatan, ada beberapa kode yang bisa dirubah untuk menyesuaikan dengan template kalian. Seperti height: 300px adalah tinggi tampilan widget. ganti angka 300px dengan keinginan anda caranol.blogspot.com ganti dengan alamat blog atau web anda. Selesai dan lihat hasilnya

Anda sedang membaca artikel tentang Cara Pasang Daftar Isi Ajaib Di Blogspot dan anda bisa menemukan artikel Cara Pasang Daftar Isi Ajaib Di Blogspot ini dengan url http://caranol.blogspot.com/2012/04/cara-pasang-daftar-isi-blogspot.html, anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Cara Pasang Daftar Isi Ajaib Di Blogspot ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Cara Pasang Daftar Isi Ajaib Di Blogspot sumbernya.

Artikel Terkait:

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar